Unit 3 - Suppose, Supposed To, Supposed To Be
SUPPOSE Suppose berarti mengira/mempercayai/membayangkan. Suppose biasa digunakan dalam sebuah permintaan dengan struktur negatif ketika kita berharap mendapatkan jawaban yang positif. Contoh (1) : I don't suppose you could lend me your dress, could you? | Sure! When do you want to use it? Arti (1) : Kamu ngga bisa meminjamkan gaunmu ya? | Tentu bisa! Kapan kamu mau pakai? Contoh (2) : I suppose it's too late to see the doctor now, isn't it? | Hold on. Let me see if I can fit you in. Arti (2) : Rasanya sekarang sudah terlambat untuk menemui dokter, ya? | Tunggu sebentar. Mungkin saya bisa menyelipkan jadwal Anda. Suppose juga digunakan dalam sebuah jawaban singkat yang mempunyai makna mengira/mempercayai/membayangkan. Contoh (1) : Will Cynthia be at your house this evening? | I don't suppose so atau I suppose not. Arti (1) : Apakah Cynthia akan ada di rumahmu sore ini? | Saya rasa nggak. Contoh (2) : Can you come tomorrow? | I suppose so.